Hai #SobatPelaut Calon Taruna-Taruni sekalian, apa kabar? Kali ini kita akan keliling laboratorium di BP3IP Seri yang pertama ini kita mampir ke Diesel Engine Plant yuk yang ada di Gedung D BP3IP Lt.2 Belajar secara hands on, praktis dan menyenangkan! Taruna Reza dan Roviq yang ikut ke Diesel Engine mendapatkan manfaat yang nyata karena mereka bilang simulasi dan praktek langsung sangat penting, dibanding hanya sekedar belajar secara teori melalui video dan buku. Dimana lagi ada laboratorium-laboratorium selengkap ini? hanya di BP3IP kan??